CURUG CIPAMINGKIS
Fasilitas
Beragam fasilitas yang tersedia di Wisata Alam Curug Cipamingkis yaitu Penginapan berbentuk Villa dengan menggunakan konsep djawa berbahan dasar kayu, Villa Segitiga Pelangi, Camping Ground, Spot Selfie, Kolam Renang, jembatan gantung, jalur trekking dan Air Terjun.

Villa Bambu Aula
Villa Djawa Aula adalah Villa khas djawa dengan konsep alam dan berbahan dasar kayu, villa ini dapat menampung Max di 30 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Djawa Aula adalah 2 Kamar Tidur, 9 ekstra bed, 1 Toilet, Dispenser, Dapur, Kitchen Set, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.

Villa Bambu 1 , 2 , 3
Villa Djawa Bambu adalah Villa khas djawa dengan konsep alam dan berbahan dasar bambu dan kayu, villa ini dapat menampung Max di 10 higga 15 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Bambu adalah 2 ekstra bed, 1 Toilet, Dispenser, TV, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.
- Villa Bambu 01 – Kapasitas 8 Orang, Kamar 1 , TIDAK ADA DAPUR
- Villa Bambu 02 – Kapasitas 8 Orang, Tidak ada Kamar (Loss) , TIDAK ADA DAPUR
- Villa Bambu 03 – Kapasitas 12 Orang , Tidak ada Kamar (Loss), ADA DAPUR

Villa Bambu Kamar
Villa Djawa Kamar adalah Villa khas djawa dengan konsep alam dan berbahan dasar kayu, villa ini dapat menampung Max di 5 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Djawa Kamar adalah 1 ekstra bed, Teko Listrik, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.

Villa Biru
Villa Segitiga Biru adalah Villa khas sunda dengan konsep alam dan berbahan dasar kayu, villa ini dapat menampung Max di 13 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Segitiga Biru adalah 1 Kamar Tidur, 1 Toilet, Dispenser, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.

Villa Hijau
Villa Hijau adalah Villa khas sunda dengan konsep alam dan berbahan dasar kayu, villa ini dapat menampung Max di 18 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Segitiga Hijau adalah 1 Kamar Tidur, Dapur, 1 Toilet, Dispenser, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.

Villa Orange
Villa Orange adalah Villa khas sunda dengan konsep alam dan berbahan dasar kayu, villa ini dapat menampung Max di 23 Orang, Fasilitas yang tersedia jika anda memilih Villa Segitiga Biru adalah 1 Kamar Tidur, Dapur, 1 Toilet, Dispenser, Free Wifi, Free Tiket Masuk dan Free semua wahana yang ada di curug cipamingkis.

Kolam Renang Anak
Kolam renang anak dengan ketinggian 50 cm , dengan fasilitas tambahan air tumpah dan permainan anak di sekitar kolam renang.

Kolam Renang Dewasa
Kolam renang dewasa dengan ketinngian 1 meter hingga 1,5 meter, kolam renang alami dengan air berasal dari gunung. rasakan sensasi berenang di kolam air gunung yang begitu dingin.

Spot Selfie Cinta
Spot selfie Cinta, dapatkan momen terbaik anda ditempat kami dan jangan lupa untuk follow akun instagram kami di @curugcipamingkis.

Canopy Trail Nigth
Canopy Trail Nigth, salah satu spot selfie terbaru kami di cipamingkis anda bisa mengabadikan perjalanan wisata anda dengan berphoto disini.

Camping Ground
Camping Ground Cipamingkis, salah satu spot favorit keluarga untuk berkemah di cipamingkis, lokasi kemping dekat dengan sungai, tersedia fasilitas 3 kamar mandi , penerangan, selain itu ketika anda kemping disini sudah termasuk fasilitas kolam renang, spot selfie dan wisata air terjun.

Air Terjun / Curug Cipamingkis
Salah satu icon terbaik kami adalah curug cipamingkis yang melegenda, anda bisa merasakan keindahan dan kesejukan curug cipamingkis ketika anda berkunjung ke tempat kami

Tenda Indian
Fasilitas terbaru kami Tenda indian dengan kapasitas 3 orang , merasakan camping dengan menggunakan tenda indian.

Rumah Pohon
Rumah Pohon 1 dan 2 dengan kapasitas 2 orang disetiap rumah pohonnya, fasilitas free wifi, kolam renang, spot selfie, wisata air terjun / curug.

Spot Selfie Cinta
Spot selfie Cinta, dapatkan momen terbaik anda ditempat kami dan jangan lupa untuk follow akun instagram kami di @curugcipamingkis.